I. Pilihlah jawaban pertanyaan ini dengan tepat dan benar !
1. Perhatikan gambar berikut :
a. meselium c. Konidia e. Rhizoid
b. hifa d. Konidiofor
2. Jamur yang berfungsi dalam pembuatan kecap adalah.......
a. aspergillus orizae b. Aspergillus sake c. Aspergillus wentii
d. aspergillus fumigatus e. Aspergillus nigrum
3. Volvariela volvacea merupakan jenis jamur dari kelas..........
a. Oomycotin b. Zigomycotin c. Basidiomycotin
d. Ascomycotin e. Deuteromycotin
4. Jamur di bawah ini setelah diketahui reproduksi generatifnya dimasukan dalam kelas Ascomycotin adalah …………
a. Phitium b. Saprolegnia c. Neurospora crasa
d. Phitopthora e. Auripolaria polytrica
5. Sebagai mahluk heterotrop jamur hanya hidup pada inangnya, sedangkan di luar inangnya tidak dapat hidup. Hal ini jamur bersifat .........
a. parasit b. Saprolegnia c. Neurospora
d. phitopthora e. simbiosis
6. Peleburan hifa + dan hifa – pada kelas ascomycotin akan menghasilkan ......
a. sporangiospora b. Ascospora c. basidiospora
d. Oospora e. zigospora
7. Jamur yang parasit pada tanaman jagung termasuk dalam kelas ..............
a. Oomycotin b. Zygomicotin c. ascomicotin
d. basidiomycotin e. deuteromycotin
8. Hifa jamur yang dapat menembus sampai lapisan epidermis disebut .........
a. endomikoriza b. ektomikoriza c. Likhenes
d. mikoriza e. simbiosis
9. Ilmu yang mempelajari mengenai jamur disebut ………..
a. mikologi b. Virolpgi c. Fungiologi
d. mikrologi e. ekologi
10. Di bawah ini termasuk manfa’at lumut kerak, kecuali ...........
a. dapat dibuat obat b. Dapat digunakan sebagai penambah rasa
c. sebagai tumbuhan perintis d. Sebagai tanaman hias
e. sebagai indikator pencemaran udara
II.Jawablah pertanyaan ini dengan benar !
- Sebutkan ciri-ciri jamur zygomycota !
- Mengapa jamur mampu bersimbiosis dengan akar tanaman? Apa alasannya...?
- Tuliskan fungsi hifa dan miselium !
- Tuliskan 4 peranan jamur dalam bidang makanan, masing-masing dengan fungsinya!
- Apa yang kamu ketahui tentang :
- Askus ?
- Basidiokarp ?
- Sporangiospora ?
- Likenes ?
Kunci Jawaban
I. 1. E 6. B
2. C 7. D
3. C 8. A
4. C 9. C
5. A 10. E
II.
- Struktur tubuh uniseluler, multiseluler, cara makan saprofit dan parasit, hifa bersekat dan tidak bersekat, reproduksi vegetatif dengn sporangiospora, reproduksi generatif dengan zygospora.
- karena jamur mendapatkan makanan dari tumbuhan dan jamur membantu penyerapan air dan garam mineral untuk tumbuhan.
- fungsi hifa untuk reproduksi, sedangkan miselium berfungsi untuk penyerapan makanan.
- valvariella valiacea (jamur merang), saccaromyces cereviceae (pembuatan tape),
auricularia polytrica (jamur kuping), saccaromyces ellysoideus (memfermentasikan buah anggur)
- – askus : ujung hifa yang membesar
- basidiokorp : kumpulan basidium
- sporangiospora : spora yang dihasilkan dalam sporangium
- lichenes : simbiosis antara ganggang hijau dan jamur